Do you know what public relations is?
Banyak eksekutif-eksekutif korporat dan bahkan praktisi PR yang kehilangan pengertian mengenai apa sebenarnya public relations itu. Saya masih sering mendengar bagaimana masyarakat kerap menyalahartikan media relations dengan public relations.
Public Relations (PR): bagaimana sebuah organisasi berkomunikasi dengan publik.
Masalahnya di sini adalah banyak orang mengira kita masih berada di tahun 1994 dimana satu-satunya cara efektif untuk berkomunikasi dengan publik adalah melalui media mainstream. Orang-orang ini bersikeras bahwa public relations itu bertitik berat pada hubungan dengan media. Hal ini adalah suatu kesalahan.
Media relations: bekerja sama dengan jurnalis untuk menjangkau publik.
Apa yang perlu dimengerti adalah bahwa public relations dan media relations adalah dua hal yang berbeda. Memang media relations adalah satu cara efektif untuk menarik perhatian.
Baca selanjutnya dari sumber naskah
Jeffrey Wibisono V. @namakubrandku
Hospitality Consultant Indonesia in Bali – Telu Learning Consulting – Commercial Writer Copywriter – Jasa Konsultan Hotel